STAR adalah program pelatihan intensif bagi calon staff operasional Sampoerna Agro (SGRO) dengan tujuan mempersiapkan fisik, mental, dan kompetensi sehingga mereka mampu menjalankan peran sebagai staff operasional SGRO dengan optimal.
- STAR Agronomy – Asisten Kebun
- STAR Accounting – Kepala Tata Usaha
- STAR Engineering – Asisten Pabrik
Kualifikasi:
- IPK minimum 3.00 dengan jenjang pendidikan min.:
- D3/S1 Pertanian/Kehutanan untuk Program STAR Agronomy
- D3/S1 Akuntansi untuk program STAR Accounting
- D3/S1 Teknik Mekanikal/Kimia/Elektro/Sipil untuk program STAR Engineering
- Fresh Graduate atau maksimal 2 (dua) tahun pengalaman kerja.
- Usia maksimal 28 tahun.
- Bersedia menjalani program pelatihan calon staff secara intensif selama 6 (enam) bulan.
- Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasional perusahaan.
- Memiliki kemampuan memimpin, bekerjasama, jujur, disipllin, bertanggung jawab dan bermotivasi untuk sukses.
Lihat info: Lowongan Kerja Cirebon 2024
Proses rekrutmen STAR (Sampoerna Talented Achievers for Result) PT Sampoerna Agro Tbk GRATIS tidak dipungut biaya apapun.